Valentino Rossi Senang Berada di Texas: Target Juara Target Full Point

Otospeed.id – Gelaran balap MotoGP akan segera digelar, Amerika tepatnya di Texas Sirkuit Red Bull Grand Prix Of The Americas. Semua rider tidak tidak ingin mengulang kejadian di Argentina dimana banyak rider yang mengalami accident gara-gara cuaca yang kurang bersahabat hal ini mengakibatkan banyak rider MotoGP berjatuhan.

The Doctor Valentino Rossi belajar dari race di Argentina menjadi pembelajaran tersendiri, di America ini kondisi lintasan sangat disukai oleh Rossi namun sepanjang race sejak tahun 2013 lintasan ini didominasi oleh Repsol Honda Team namun semua bisa berubah kita lihat nanti siapa yang naik podium di Texas??

Foto:MotoGP.com

“Saya selalu berada di Taxas kondisi lintasan ini yang paling saya sukai, bersama dengan team saya akan lebih maksimal di hari pertama latihan bebas,”terang The Doctor Valentino Rossi Team Movistar Yamaha. Direktur Team Movistar Yamaha Massimo Meregelli berpendapat, “Lintasan ini bukan milik Yamaha tapi tahun lalu Rossi berhasil naik podium”.

Kondisi motor YZR-M1 sekarang ini semakin naik dengan begitu bisa dipastikan Rossi dengan kondisi yang wajib dapat point di Texas maka mau tidak mau race ini podium sudah menjadi target. Soo tunggu tanggal mainnya di Texas 20-22 April 2018, yang jelas Rossi akan berjuang untuk bisa mendapatkan point penuh naik podium pertama. |OS1