Otospeed.id – Pacitan. Speed lovers se – Karesidenan Madiun dan sekitarnya melihat ajang kejuaraan Bupati Cup Roadrace di Pacitan kemarin(4/11) di Stadion Pacitan sungguh menarik. Balap yang pertama kali diadakan di pelataran Stadion Pacitan Jaya tersebut memang menarik utamanya buat para pebalap lokalan se karesidenan Madiun. Karena nama Rexzy Kepo yang sehari-hari dikenal pebalap agresif dari Magetan menoreh delapan podium sekaligus. ” Keberuntungan di hari ini memihak saya ” bangganya. Benar saja ungkapan singkatnya, disamping harus naiki motor yang sekaligus di Join pebalap lebih dari satu itu juga kelas – kelas yang dilombakan menjadi Favoritnya. kelas 2 tak di berbagai kapasitas dia sabet meski kudu bersaing dengan rekan se timnya . Mudah – mudahan selalu begini pikirnya singkat, karena kelas wajib motor prix raib dibalapan kemarin itu pasalnya kurang memenuhi jumlah peserta terpaksa di tiadakan. “ Kita bukaa kelas yang memang untuk memanjakan pebalap lokal Pacitan saja termasuk kelas baru Mini GP yang sedang naik daun ” ungkap Lana Rindra sebagai penyelenggara dari AE Indonesia Reborn. selamat bagi para pembalap lokal karesidenan madiun. |Me
Berikut Hasil Kejuaraan Bupati Cup Roadrace 2018 Pacitan